Personal

WPKami: Lebih Dari Sekadar Bebas Ribet

Hampir dua bulan sudah WPKami beroperasi, and I can’t thank you enough. Dukungan yang saya terima dari teman-teman, response dan feedback atas layanan WPKami, dan puluhan pelanggan baru yang menaruh kepercayaannya pada layanan WPKami; semuanya jadi sumber semangat saya dan teman-teman di WPKami untuk terus berkarya. Thank you.

Curhat: The Google Play Story

Okay Google, listen up! Mau kalian apa sih? Akhir-akhir ini saya semakin frustasi karena sulitnya membeli aplikasi dari Google Play Store. Terlebih lagi sekarang sudah ada Google Books untuk region Indonesia; rasanya Google Music dan Movies akan menyusul segera. Google memang menawarkan opsi pembayaran menggunakan kartu kredit, tapi bagaimana nasib…

Are You A Digital Hoarder?

Dulu, sewaktu kecil, saya paling tidak suka membuang mainan. Ada entah berapa banyak action figure Goggle V yang saya punya; sebagian besar dari mereka sudah tidak lengkap, kebanyakan karena patah (biasanya tangan atau kakinya) atau karena kelengkapannya hilang entah ke mana. Waktu akhirnya saya diharuskan untuk membuang sebagian mainan saya,…

Navigate